Cara Menghubungi Lion Air 24 Jam Maskapai Penerbangan |
Lion Air merupakan perusahaan maskapai penerbangan bagian dari Lion Air Group yang membawahi beberapa maskapai penerbangan seperti Wing Air, Batik Air, Lion Bizjet, dan Malindo Air.
Lion Air masuk dalam kategori maskapai penerbangan dengan tarif murah rute penerbangan internasional dan domestik. Lion Air pertama kali beroperasi di tahun 2000 ketika itu menjalani rute penerbangan dari Jakarta menuju Kota Pontianak.
Berikut ini cara menghubungi Lion Air:
Kontak hotline
Lion Air menyediakan layanan kontak hotline bagi customer yang nantinya direspon langsung oleh customer care. Layanan ini bisa dihubungi dari dalam negeri maupun ketika berada di luar negeri.
(+6280) 4177 8899
(+6221) 6379 8000
(+65) 6339 1922 (Singapore)
(+60) 03-7841 5333 (Malaysia)
Faksimili
Kita bisa juga menghubungi Lion Air 24 jam melalui faksimile di bawah ini.
Phone: (+6221) 6379 8000 ext 0
Fax : (+6221) 633 5669
Alamat email
Layanan ini bisa dikatakan bebas pulsa karena kita cukup mengirim pertanyaan ke alamat email resmi Lion Air.
Email: customercare@lionair.co.id
Jejaring sosial
Lion Air memanfaatkan jejaring sosial untuk memberikan informasi terbaru terkait layanan dan produk maskapai penerbangan Lion Air. Kita bisa juga menghubungi melalui layanan direct Messenger atau mengirim pesan ke salah satu jejaring sosial milik Lion Air.
Facebook: facebook.com/LionAirGroup
Twitter: twitter.com/lionairgroup
Dengan menghubungi Lion Air maskapai penerbangan berbagai informasi bisa kita peroleh seperti informasi rute penerbangan pesawat, informasi harga tiket, informasi status penerbangan seperti delay, informasi perubahan jadwal penerbangan, serta bantuan umum lainnya.
Baca juga: Cara Menghubungi Citilink 24 Jam Maskapai Penerbangan
Idola cara menghubungi Lion Air 24 jam maskapai penerbangan.